Jakarta - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) menyampaikan langkah efisiensi anggaran tahun 2025 sebesar 40 persen dari alokasi yang diterima, dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Komisi II DPR RI dan kementerian/lembaga mitra kerja, Rabu (12/2/2025).
Jakarta - Ketua dan Anggota Bawaslu Kabupaten Pati, Supriyanto dan Moh. Priyo Manfaat, turut menghadiri peresmian Perpustakaan Bawaslu serta peluncuran Buku Kinerja Pengawas AdHoc pada Pemilu dan Pemilihan Tahun 2024.
Pati - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Pati resmi membubarkan seluruh Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) setelah ditetapkannya pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Pati terpilih.
Pati - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Pati melakukan pengawasan melekat pada rapat pleno penetapan pasangan calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati terpilih dalam Pilkada 2024.